Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

#Cara Membuat Daftar Isi Diblogger Ringan Dan Responsive!

Awaknyo >>

Cara Membuat Daftar Isi Diblogger Ringan Dan Responsive!

Selamat datang, pada kesempatan ini kita mau share tentang tatacara membuat daftar isi diblog. karena daftar isi ini memberikan informasi tentang seluruh artikel yang ada diblog kita dan ini juga menarik, daftar isi menjadi fitur yang penting untuk sebuah blog. berikut tatacara atau tutorial pemasangannya:

masuk ke blogger.com
pilih laman
buat laman baru
pilih mode html bukan compose
paste kode berikut

<div dir="ltr" style="text-align: left;" trbidi="on">
<div 1px="1px" solid="solid" style="height: 820px; overflow: auto; padding-bottom: 10px; padding-left: 10px; padding-right: 10px; padding-top: 10px; width: auto;">
<link href="https://sites.google.com/site/republicofnote/script/SitemapV2.css" media="screen" rel="stylesheet" type="text/css"></link>
<script src="https://sites.google.com/site/republicofnote/script-1/daftarisipackv2.js"></script>
<script src="https://awaknyo.blogspot.com/feeds/posts/summary?max-results=1000&amp;alt=json-in-script&amp;callback=loadtoc"></script>
<script type="text/javascript">
var accToc=true;
</script>
<script src="https://sites.google.com/site/republicofnote/script-1/daftarisiv2.js" type="text/javascript"></script></div>
</div>


ubaha link awaknyo dengan link blog kamu
itulah cara membuat daftar isi dihalaman page, diblog blogger, daftar isi akan dikembangkan bersama label dan dideskripsikan menjadi lebih rinci. script ini sangat ringan dan tidak mudah broken. serta responsif. jika anda menyukai cara membuat daftar isi ini silahkan diterapkan yah. semoga bermanfaat.

Posting Komentar untuk "#Cara Membuat Daftar Isi Diblogger Ringan Dan Responsive!"